Repository Universitas Harapan Bangsa.
Digital collection of academic papers, undergraduate thesis, research

Repository Universitas Harapan Bangsa.
Digital collection of academic papers, undergraduate thesis, research


Detail Cantuman

Kembali

Gambaran Kejadian Kehamilan Resiko Tinggi Di Puskesmas Purwokerto Selatan Kabupaten Banyumas Tahun 2013

XML
Pengarang
Yunita Afiyanti - Personal Name
Pernyataan Tanggungjawab
Lampiran Berkas
LOADING LIST...
Bahasa
Indonesia
Penerbit
STIKES Harapan Bangsa
Tahun Terbit
2014
Tempat Terbit
Fakultas Ilmu Kesehatan SHB
Deskripsi Fisik
40 cm

Abstract

Kehamilan merupakan masa dimana wanita membawa embrio dalam tubuhnya yang diawali dengan keluarnya sel telur yang matang pada saluran telur yng kemudian bertemu dengan sperma dan keduanya menyatu membentuk sel yang akan tumbuh yang membuat terjadinya proses konsepsi dan fertilisasi sampai lahirnya janin. Kehamilan Resiko Tinggi adalah beberapa situasi dan kondisi serta keadaan umum seseorang selama masa kehamilan, persalinan dan nifas yang akan memberikan ancaman pada kesehatan jiwa ibu maupun janin yang di kandung.

Tujuan penelitian ini untuk mengetahui gambaran kejadian kehamilan resiko tinggi di Puskesmas Purwokerto Selatan Kabupaten Banyumas.

Metode penelitian yang digunakan adalah deskriptif kuantitatif menggunakan pendekatan cross sectional. Sampel pada penelitian ini adalah seluruh ibu hamil resiko tinggi pada tahun 2013 sebanyak 237 kasus di Puskesmas Purwokerto Selatan. Pengambilan sampel menggunakan teknik total sampling.

Hasil penelitian ini menunjukan kejadian kehamilan resiko tinggi pada ibu hamil di puskesmas purwokerto selatan terbanyak adalah riwayat obstetric buruk sebayak 123 orang (51,9%).
Kehamilan Resiko Tinggi

URL : https://repository.uhb.ac.id/index.php?p=show_detail&id=1339
APA Citation
Yunita Afiyanti. (2014). Gambaran Kejadian Kehamilan Resiko Tinggi Di Puskesmas Purwokerto Selatan Kabupaten Banyumas Tahun 2013. (Digital collection of academic papers, undergraduate thesis & research). Retrieved from https://repository.shb.ac.id




© 2018. UPT Perpustakaan - Universitas Harapan Bangsa, Formerly STIKes Harapan Bangsa Purwokerto, www.uhb.ac.id.
This software and this template are released Under GNU GPL License Version 3 II SLiMS distro version ETD
Made by The Happy Team :-D
web
statistics

SHB YPDP


https://103.189.235.100/