Repository Universitas Harapan Bangsa.
Digital collection of academic papers, undergraduate thesis, research

Repository Universitas Harapan Bangsa.
Digital collection of academic papers, undergraduate thesis, research


Detail Cantuman

Kembali

Pengaruh Senam Wai Tan Kung Terhadap Penurunan Kolesterol Pada Lansia di Wilayah Kerja UPTD Puskesmas Kemangkon Purbalingga 2017

XML
Pengarang
Bernice Dyan Hendryanto - Personal Name
Pernyataan Tanggungjawab
Lampiran Berkas
LOADING LIST...
Bahasa
Indonesia
Penerbit
STIKES Harapan Bangsa
Tahun Terbit
2017
Tempat Terbit
Fakultas Ilmu Kesehatan SHB
Deskripsi Fisik

Abstract

SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN
HARAPAN BANGSA PURWOKERTO
PROGRAM STUDI KEPERAWATAN S1
Skripsi, Agustus 2017
Bernice Dyan Hendryanto, Dwi Novitasari, Ririn Isma Sundari
Pengaruh Senam Wai Tan Kung Terhadap Penurunan Kolesterol Pada Lansia di Wilayah Kerja UPTD Puskesmas Kemangkon Purbalingga 2017
XV+54halaman+5tabel+3gambar+11lampiran

ABSTRAK
Banyak perubahan – perubahan yang terjadi pada lansia di antaranya yaitu perubahan pada sistem kardiovaskular yang mana berpengaruh pada kadar kolesterol pada lansia. Salah satu upaya untuk menjaga, meningkatkan kesehatan dan kesegaran jasmani bagi lansia adalah dengan melakukan olahraga. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh senam Wai Tan Kung terhadap kadar kolesterol total pada lansia di Wilayah Kerja UPTD Puskesmas Kemangkon Purbalingga.
Jenis penelitian yang digunakan adalah eksperimen dengan menggunakan desain penelitian one group pretest-posttest design. Teknik pengambilan sampel menggunakan Purposive sampling. Responden dalam penelitian ini sebanyak 18 lansia penderita hiperkolesterolemia. Senam dilakukan dua kali dalam seminggu selama delapan minggu. Data diambil dengan melakukan observasi pengukuran kolesterol total sebelum dan sesudah melakukan senam Wai Tan Kung.
Dalam penelitian ini ditemukan adanya pengaruh positif dan signifikan senam Wai Tan Kung terhadap kadar kolesterol lansia peserta senam Wai Tan Kung. Hal ini ditunjukkan dalam uji statistik dengan menggunakan Willcoxon, dimana tingkat signifikan p = 0, 016 ( p
lansia
Wai Tan Kung
Kolesterol

URL : https://repository.uhb.ac.id/index.php?p=show_detail&id=1629
APA Citation
Bernice Dyan Hendryanto. (2017). Pengaruh Senam Wai Tan Kung Terhadap Penurunan Kolesterol Pada Lansia di Wilayah Kerja UPTD Puskesmas Kemangkon Purbalingga 2017. (Digital collection of academic papers, undergraduate thesis & research). Retrieved from https://repository.shb.ac.id




© 2018. UPT Perpustakaan - Universitas Harapan Bangsa, Formerly STIKes Harapan Bangsa Purwokerto, www.uhb.ac.id.
This software and this template are released Under GNU GPL License Version 3 II SLiMS distro version ETD
Made by The Happy Team :-D
web
statistics

SHB YPDP


https://103.189.235.100/