Repository Universitas Harapan Bangsa.
Digital collection of academic papers, undergraduate thesis, research

Repository Universitas Harapan Bangsa.
Digital collection of academic papers, undergraduate thesis, research


Detail Cantuman

Kembali

Pengaruh relaksasi nafas dalam diiringi musik klasik gamelan jawa terhadap perubahaan tekanan darah pada lansia hipertensi

XML
Pengarang
Arif Nur Hidayat - Personal Name
Pernyataan Tanggungjawab
Lampiran Berkas
LOADING LIST...
Bahasa
Indonesia
Penerbit
Universitas Harapan Bangsa
Tahun Terbit
2019
Tempat Terbit
Purwokerto
Deskripsi Fisik

Abstract

ABSTRAK
Semakin bertambahnya usia pada manusia dapat menyebabkan penurunan fungsi pada tubuh manusia, salah satunya lansia. Pada lansia biasanya terdapay bebepa masalah salah satunya adalah hipertensi. Berdasarkan data dari Departemen Kesehatan tahun 2015 angka hipertensi di kabupaten Wonosobo Adalah sekitar 40,67% atau sekitar 31,363 orang dari jumlah keseluruhan penduduk.Jenis penelitian ini menggunakan Pre-Eksperimen Design dengan rancangan One Group Pre-Post Test Design.Populasi dalam penelitian ini adalah Lansia di Prolanis puskesmas Kejajar sebanyak 30 orang. Sampel di ambil dari anggota Prolanis puskesmas Kejajar dengan Metode Total Sampling dengan menggunakan uji Wilcoxon Signed Rank-test.Hasil penelitian menunjukan mean sistol Pre-test 155 mmHgdan Post-test 140 mmHg dengan p value systole = 0,001 (p< 0,05) dan mean diastole Pre-test 90 mmHg dan Post-test 80 mmHg dengan p value diastole = 0,002 (p< 0,05) yang berarti ada pengaruh Teknik relaksasi nafas dalam yang diiringi musik klasik gamelan jawa terhadap perubahan tekanan darah lansia hipertensi di Prolanis Puskesmas Kejajar.

Kata Kunci : Teknik relaksasi nafas dalam, Terapi musik klasik gamelan jawa, Tekanan darah, Lansia



URL : https://repository.uhb.ac.id/index.php?p=show_detail&id=2364
APA Citation
Arif Nur Hidayat. (2019). Pengaruh relaksasi nafas dalam diiringi musik klasik gamelan jawa terhadap perubahaan tekanan darah pada lansia hipertensi. (Digital collection of academic papers, undergraduate thesis & research). Retrieved from https://repository.shb.ac.id




© 2018. UPT Perpustakaan - Universitas Harapan Bangsa, Formerly STIKes Harapan Bangsa Purwokerto, www.uhb.ac.id.
This software and this template are released Under GNU GPL License Version 3 II SLiMS distro version ETD
Made by The Happy Team :-D
web
statistics

SHB YPDP


https://103.189.235.100/